Halo ibu cerdas jumpa lagi,kali ini saya akan berbagi resep
masakan buat para ibu cerdas,resep masakan ini pasti sangat mudah di buat dan tidak ribet buat para ibu sekalian
Kali ini bu ,saya akan berbagi resep masakan dari bahan ayam
tentu bahan nya sangat mudah di dapat bukan “asem asem ayam”
Asem asem ayam
Siapkan bahan dan bumbunya dulu ya para ibu cerdas.
Bahan bahan nya.
1.
Dada
ayam 250 gram
2.
Jamur
kancung 10 buah, iris
3.
Jamur
kuping basah 75 gram,potong potong
4.
1 liter air
5.
Garam
secukupnya
6.
Gula
pasir 1 sendok the
7.
Merica
bubuk ½ sendok the
8.
Daun
bawang 1 batang lalu iris serong
9.
Seledri
1 batang lalu potong kasar atau menurut selera
10. Minyak goreng 1 sdm
11. Bawang merah 4 butir lalu iris tipis
tipis.
Bumbu yg di haluskan
Bawang putih 2 siung dan kemiri 2 butir di sangrai kemudian
di haluskan
Cara membuatnya
·
Didihkan
air kemudian rebus ayam hingga lunak kemudian angkat ayam dan suwir suwir ayam
tsb.
·
Tumis
bawang merah serta bumbu halus tadi hingga harum,tuangkan air rebusan ayam kemudian aduk dan didihkan
·
Masukan
merica,garam,gula pasir serta jamur kuping dan jamur kancing aduk rata
·
Masukan
ayam suwir,daun bawang dan daun seledri kemudian masak hingga matang dan
sajikan menurut selera anda
·
Untuk
4 porsi,enak dimakan sama nasi
Nah cukup mudah kan membuatnya..pastikan keluarga anda bahagia
dengan masakan masakan anda.selamat mencoba ibu ibu cerdas.
Nantikan resep resep dari saya selanjutnya,masih banyak resep
resep yg harus di coba.salam ibu cerdas…
baca juga :
0 comments:
Post a Comment